Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pernah Berjuang Jadi Kuli Bangunan, Kini Anak Buah KSAD Andika Perkasa Ini Sukses Jadi Letjen TNI

Melalui saluran YouTube TNI AD pada 13 Juni 2020, Letjen Joppye Onesimus Wayangkau mengungkap perjuangan sulit meraih seragam loreng ini.

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Pernah Berjuang Jadi Kuli Bangunan, Kini Anak Buah KSAD Andika Perkasa Ini Sukses Jadi Letjen TNI
YouTube TNI AD
Letnan Jenderal (Letjen) TNI Joppye Onesimus Wayangkau 

Sedangkan Bogra merupakan putra kelahiran Serui, Papua, 6 Januari 1963, yang lulusan Akademi militer (Akmil) 1987 dan lulusan Lemhannas 2015.

Beberapa jabatan strategis yang pernah diembannya antara lain Kapendam XVII/Cendrawasih (2011), Kasrem 171/PVT (2012), Staf Ahli Pangdam XVII/Cendrawasih bidang Ideologi Politik (2014), hingga Bandep Lingkungan Sosial Setjen Wantannas (2017).

(Tribunnews.com/ Siti Nurjannah Wulandari/ Wartakotalive.com)

 
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas