Rangkuman Materi TVRI Belajar dari Rumah Sabtu, 4 Juli 2020, Podbox: Musik Folk Kini
Simak rangkuman materi TVRI Belajar dari Rumah Sabtu, 4 Juli 2020, Podbox: Musik Folk Kini.
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Garudea Prabawati
TRIBUNNEWS.COM - Berikut rangkuman materi TVRI Belajar dari Rumah Sabtu, 4 Juli 2020, Podbox: Musik Folk Kini.
Pada hari Sabtu, TVRI menyuguhkan berbagai tayangan menarik dan mengedukasi.
Siswa dapat menyaksikan beragam acara mulai dari 08.00 WIB hingga 11.00 WIB.
Selain dapat disaksikan melalui televisi, program TVRI Belajar dari Rumah juga bisa disaksikan secara live streaming.
Baca: Jadwal & Link Streaming TVRI Belajar dari Rumah Sabtu, 4 Juli 2020, Talkshow: Merawat Warisan Dunia
Baca: Jadwal TVRI Belajar dari Rumah Sabtu, 4 Juli 2020: Tayang Anak Seribu Pulau Kalteng
Berikut link live streaming untuk tayangan TVRI Belajar dari Rumah secara online:
Rangkuman Materi TVRI Belajar dari Rumah, Sabtu (4/7/2020):
Talkshow: Merawat Warisan Dunia (Borobudur-Prambanan dan Sawahlunto) 09:00 – 10:00 WIB
Warisan dunia adalah salah satu alat diplomasi budaya untuk menjembatani pemahaman antar
bangsa, sehingga tercapai saling pengertian dan perdamaian dunia.
Benarkah warisan budaya bisa mewujudkan perdamaian dunia?
Apakah warisan dunia tidak bermanfaat untuk kemanusiaan kita?
Dengan narasumber di antaranya:
- Hilmar Farid (Dirjen Kebudayaan)
- Noerhadi Magetsari (Ahli Arkeologi dan Warisan Budaya)
- Dicky Soeria Atmadja (Wakil Icomos Indonesia)
- Idham Bachtiar (Pengamat Critical Heritage Studies)
- Deri Asta (Walikota Sawahlunto)