Peringatan Dini BMKG Minggu, 2 Agustus 2020: Waspada Hujan Lebat Disertai Angin Kencang di 7 Wilayah
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis peringatan dini cuaca ekstrem di Indonesia untuk Minggu, 2 Agustus 2020.
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Ayu Miftakhul Husna
Tribunnews.com
Ilustrasi prakiraan cuaca - Peringatan Dini BMKG Minggu, 2 Agustus 2020: Waspada Hujan Lebat Disertai Angin Kencang di 7 Wilayah.
- Sumatera Utara
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Timur
- Sulawesi Utara
- Gorontalo
- Sulawesi Tengah
- Maluku Utara
BERITA REKOMENDASI
- Papua Barat
- Papua
Baca: Prakiraan Cuaca BMKG 33 Kota Minggu, 2 Agustus 2020: Manokwari Diprediksi Alami Hujan Petir
Baca: BMKG: Waspada Gelombang Tinggi Capai 4 Meter di Perairan Utara Sabang Minggu, 2 Agustus 2020
Daftar wilayah yang berpotensi hujan hingga disertai angin kencang, kilat/petir:
- Aceh
- Sumatera Utara
- Sumatera Barat
- Jambi
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Selatan
(Tribunnews.com/Yurika Nendri)