Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tri Rismaharini Jadi Mensos, Kader PDIP yang Populer dan Pro Rakyat

Pengamat politik UIN Jakarta Adi Prayitno menilai, Risma sengaja ditunjuk untuk menutup noda hitam yang ditinggalkan menteri sosial sebelumnya.

Penulis: Chaerul Umam
Editor: Johnson Simanjuntak
zoom-in Tri Rismaharini Jadi Mensos, Kader PDIP yang Populer dan Pro Rakyat
Tangkap layar youtube Kompas TV
Berikut sepak terjang Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini yang resmi menjadi Menteri Sosial yang menggantikan Juliari P Batubara, Selasa (22/12/2020). 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengumumkan perombakan kabinet alias reshuffle pada Selasa, (22/19/2020).

Satu diantaranya yaitu Tri Rismaharini alias Risma yang akan menjadi Mensos menggantikan Juliari Batubara.

Pengamat politik UIN Jakarta Adi Prayitno menilai, Risma sengaja ditunjuk untuk menutup noda hitam yang ditinggalkan menteri sosial sebelumnya.

Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno.
Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno. (Tribunnews.com/ Chaerul Umam)

Baca juga: Jadi Menteri Agama, Pimpinan Komisi VIII DPR Minta Gus Yaqut Tebar Moderasi Beragama

"Risma sepertinya sengaja didapuk jadi menteri untuk menutup noda hitam yamg ditinggalin Juliari," ujar Adi saat dihubungi Tribunnews, Selasa (22/12/2020).

Kendati demikian, Adi menilai sosok Risma adalah kader potensial dari PDIP.

"Risma adalah kader PDIP yang populer dan dinilai pro rakyat," ucapnya.
 

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas