Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bentuk Dukungan untuk Palestina, Ketua Komisi VIII Ajak Masyarakat Boikot Produk Israel

Ketua Komisi VIII DPR RI Yandri Susanto mengajak masyarakat Indonesia memboikot produk-produk buatan Israel.

Penulis: Chaerul Umam
Editor: Sanusi
zoom-in Bentuk Dukungan untuk Palestina, Ketua Komisi VIII Ajak Masyarakat Boikot Produk Israel
IST
Ratusan ribu warga Kota London menggelar aksi unjuk rasa bela Palestina di depan kantor kedutaan besar Israel di London, Inggris, Sabtu (15/5/2021). Aksi tersebut merupakan bentuk simpati atas serangkaian serangan brutal Israel terhadap Palestina enam hari terakhir. 

Jika hal itu tidak diamini oleh Israel maka kata Anwar, negara-negara Islam yang bertetangga dengan Israel dan Palestina harus bersatu untuk merebutnya kembali.

Hal itu dapat dilakukan dengan menyerang Israel dari setiap lini, baik darat, laut maupun udara.

"Sampai Israel bertekuk lutut dan mau tunduk serta patuh kepada keputusan lembaga-lembaga internasional dan menghormati nilai-nilai perikemanusiaan dan perikeadilan yang luhur dan mulia tersebut," imbuhnya.

Baca juga: Israel dan Hamas Saling Klaim Kemenangan Saat Gencatan Senjata

Kendati begitu, untuk masa gencatan senjata ini dirinya bersyukur, karena sudah tidak ada lagi korban yang meninggal dunia akibat adanya serangan tersebut.

"Kita sebagai bangsa yang cinta damai tentu saja senang dengan adanya gencatan senjata antara israel dan palestina karena itu berarti tidak akan ada lagi pertumpahan darah di wilayah tersebut," tukasnya.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas