Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pelatihan Prakerja Sudah Selesai Tapi Belum Terima Insentif? Begini Solusinya

Insentif kartu prakerja akan diterima setelah menyelesaikan pelatihan pertama. Jika tak muncul penjadwalan insentif, ikuti langkah-langkah berikut.

Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Pelatihan Prakerja Sudah Selesai Tapi Belum Terima Insentif? Begini Solusinya
IG @prakerja.go.id
Ada beberapa hal yang menyebabkan insentif prakerja belum bisa dicairkan, berikut diantaranya. 

Belum memberikan penilaian (rating) pelatihan di dashboard kamu.

  • Nomor rekening atau akun e-wallet yang kamu daftarkan pada Kartu Prakerja tidak aktif.

  • Akun e-wallet kamu belum di-upgrade atau melakukan KYC (verifikasi KTP dan swafoto).

  • Data KTP dan swafoto yang didaftarkan pada e-wallet tidak sesuai yang didaftarkan pada akun Kartu Prakerja.

  • Baca juga: Kapan Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 22 Dibuka? Ini Penjelasannya

    Cara Beri Rating dan Ulasan

    Untuk memberi rating dan ulasan, lakukan login ke dashboard Kartu Prakerja.

    Pilih pelatihan yang akan diberi rating dan ulasan.

    Berita Rekomendasi

    Pada bagian rating, pilih jumlah bintang yang ingin diberikan sesuai dengan kualitas pelatihan.

    Pada bagian ulasan, tulis komentar terkait pelatihan yang sudah diikuti.

    Jika merasa kualitas pelatihan yang sudah diikuti sangat buruk, maka bisa memberikan rating 1 bintang.

    Tapi, jika kualitas pelatihannya sangat baik, maka bisa memberikan rating 5 bintang.

    Baca juga: Gagal Lolos Seleksi Prakerja Karena NIK Terdaftar Program Bansos Lain? Ini Solusinya

    Cara sambung rekening/e-wallet:

    Berikut cara menyambungkan nomor rekening atau akun e-wallet untuk mendapatkan insentif Prakerja.

    Dapatkan Berita Pilihan
    di WhatsApp Anda
    Baca WhatsApp Tribunnews
    Tribunnews
    Ikuti kami di
    © 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
    Atas