Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Ajukan Sanggah Hasil Seleksi PPPK Guru Tahap II Melalui sscasn.bkn.go.id

Peserta yang dinyatakan tidak lolos mempunyai kesempatan untuk melakukan sanggahan terhadap hasil yang diumumkan.

Penulis: Devi Rahma Syafira
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Cara Ajukan Sanggah Hasil Seleksi PPPK Guru Tahap II Melalui sscasn.bkn.go.id
Tangkap layar akun Instagram @bkngoidofficial
Masa sanggah dalam CPNS 2021. Cara ajukan sanggah hasil seleksi PPPK Guru Tahap II melalui sscasn.bkn.go.id, selengkapnya dalam artikel ini. 

Cara Cek Pengumuman Hasil Seleksi

1. Cara Cek Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru Tahap II di gurupppk.kemdikbud.go.id

-  Buka laman gurupppk.kemdikbud.go.id;

- Pilih menu Cek Kelulusan Peserta;

- Isi kelengkapan data (NIK, Nomor Peserta, dan penjumlahan angka yang tertulis di laman tersebut);

- Klik Cari;

- Hasil seleksi akan muncul di laman tersebut.

Berita Rekomendasi

2. Cara Cek Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru Tahap II di sscasn.bkn.go.id

- Buka laman https://sscasn.bkn.go.id/;

- Klik menu Login;

- Masukkan NIK dan password;

- Lalu klik masuk;

- Kemudian hasil seleksi akan muncul di laman tersebut.

(Tribunnews.com/Devi Rahma/ Tio)

Artikel Lain Terkait Hasil Seleksi PPPK Guru Tahap 2

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas