Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cek Kuota Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2022 yang Masih Tersisa, Intip Formasi Sepi Peminat

Cek kuota pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2022 yang masih tersisa dan dapat didaftar, ada beberapa tenaga ahli yang masih sepi peminat

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Cek Kuota Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2022 yang Masih Tersisa, Intip Formasi Sepi Peminat
Tangkapan Layar https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id/
Rekrutmen BUMN 2022 - Cek kuota pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2022 yang masih tersisa dan dapat didaftar, ada beberapa tenaga ahli yang masih sepi peminat 

5. Pelamar hanya bisa melamar formasi BUMN dari Quota yang masih tersedia

6. Dalam menu Quota Tersedia, dilihatkan berapa jumlah orang yang sudah melamar posisi tersebut.

Pelamar hanya bisa melamar formasi di menu Quota Tersedia
Pelamar hanya bisa melamar formasi di menu Quota Tersedia

Cara melamar Rekrutmen Bersama BUMN 2022:

1. Klik formasi yang diminati

2. Klik 'Detail'

3. Pilih 'Lamar Posisi'

Sebelum melamar, pastikan CV atau daftar riwayat hidup dan dokumen yang dibutuhkan telah lengkap diunggah di akun FHCI BUMN.

Berita Rekomendasi

Lalu, apa saja syarat dan dokumen yang dibutuhkan?

Mengutip laman resmi Rekrutmen Bersama BUMN 2022, berikut Syarat, tata cara hingga dokumen yang harus dipersiapkan:

Syarat Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2022

a. Warga Negara Indonesia;

b. Usia maksimal per 25 April 2022 mengikuti jenjang pendidikan sebagai berikut:


- Diploma I/II/III : 27 tahun;
- S1/Diploma IV : 30 tahun;
- S2 : 35 tahun.

c. IPK minimal 2,75 untuk lulusan perguruan tinggi;

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas