Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Inilah Daftar Panglima TNI sejak 1945 Hingga Sekarang, Siapa Pengganti Jenderal Andika Perkasa?

Simak daftar Panglima TNI dari masa ke masa, sejak tahun 1945 hingga sekarang, terbanyak menjabat dari anggota Angkatan Darat, lalu siapa selanjutnya.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Daryono
zoom-in Inilah Daftar Panglima TNI sejak 1945 Hingga Sekarang, Siapa Pengganti Jenderal Andika Perkasa?
KOMPAS.com Achmad Nasrudin Yahya/ISTIMEWA
Calon Panglima TNI pengganti Andika Perkasa. KSAD Dudung Abdurachman, KSAL Yudo Margono, dan KSAU Fadjar Prasetyo - Simak daftar Panglima TNI dari masa ke masa, sejak tahun 1945 hingga sekarang, terbanyak menjabat dari anggota Angkatan Darat. 

5. Jenderal TNI Abdul Haris Nasution - Kepala Staf Angkatan Bersenjata

Masa Jabatan: Juni 1962-Februari 1966.

6. Jenderal TNI Soeharto - Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI)

Masa Jabatan: Juni 1968-Maret 1973.

7. Jenderal TNI Maraden Panggabean - Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI)

Masa Jabatan: 28 Maret 1973-17 April 1978.

8. Jenderal TNI M. Jusuf - Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI)

Berita Rekomendasi

Masa Jabatan: 17 April 1978-28 Maret 1983.

9. Jenderal TNI L.B. Moerdani - Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI)

Masa Jabatan: 28 Maret 1983-27 Februari 1988.

10. Jenderal TNI Try Sutrisno - Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI)

Masa Jabatan: 27 Februari 1988-19 Februari 1993.

11. Jenderal TNI Edi Sudradjat - Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ABRI)

Masa Jabatan: 19 Februari 1993-21 Mei 1993.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas