Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Reza Indragiri Sebut Seragam Ferdy Sambo Jadi Sebab Bharada E Semakin Tertekan saat Kejadian

Saksi Ahli Psikologi Forensik, Reza Indragiri sebut seragam Ferdy Sambo menimbulkan tekanan kepada Richard Eliezer saat akan eksekusi Brigadir J.

Penulis: Rifqah
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Reza Indragiri Sebut Seragam Ferdy Sambo Jadi Sebab Bharada E Semakin Tertekan saat Kejadian
Kolase Tribunnews
Saksi Ahli Psikologi Forensik, Reza Indragiri sebut seragam Ferdy Sambo menimbulkan tekanan kepada Richard Eliezer saat akan eksekusi Brigadir J. 

"Masih (pakai seragam dinas). Pakai sepatu, tanpa sarung tangan," ungkap Prayogi dalam persidangan pada Selasa (8/11/2022) lalu.

Sekilas Tentang Reza Indragiri Amriel

Ahli Psikologi Forensik, Reza Indragiri Amriel. Saksi Ahli Psikologi Forensik, Reza Indragiri sebut seragam Ferdy Sambo menimbulkan tekanan kepada Richard Eliezer saat akan eksekusi Brigadir J.
Ahli Psikologi Forensik, Reza Indragiri Amriel. Saksi Ahli Psikologi Forensik, Reza Indragiri sebut seragam Ferdy Sambo menimbulkan tekanan kepada Richard Eliezer saat akan eksekusi Brigadir J. (Tangkap layar kanal YouTube Baitul Maal Hidayatullah)

Reza Indragiri Amriel lahir pada 19 Desember 1974 di Jakarta.

Merupakan Ahli Psikologi Forensik yang menjadi orang pertama dengan gelar Master Psikologi Forensik.

Selain itu, Reza juga menjadi konsultan sumber daya manusia dan dosen di Indonesia.

Berikut riawayat pendidikan yang ditempuh Reza Indragiri Amriel, dikutip dari wikipedia.org:

- SD Muhammadiyah 24 di Rawamangu

Berita Rekomendasi

- SMP di Riau

- SMA di Yogyakarta

- UGM Jurusan Psikologi, lulus tahun 1998

- Universitas Melbourne, Australia

Baca juga: Putri Candrawathi Disebut Gonta-ganti Keterangan, Reza Indragiri: Mana Kebenaran Mana Kepalsuan

Riwayat karier Reza Indragiri:

- Ahli Psikologi Forensik

- Konsultan Sumber D aya Manusia

- Dosen Universitas Islam Negeri Jakarta (2004)

- Dosen Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK)

(Tribunnews.com/Rifqah/Ashri Fadilla)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas