Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Alasan KPK Tangkap Gubernur Papua Lukas Enembe Hari Ini, Singgung Kondisi Kesehatan

KPK mengungkapkan kondisi kesehatan dan kemunculan Lukas Enembe di publik menjadi alasan penangkapannya hari ini.

Penulis: Rifqah
Editor: Sri Juliati
zoom-in Alasan KPK Tangkap Gubernur Papua Lukas Enembe Hari Ini, Singgung Kondisi Kesehatan
Kolase Tribunnews.com: Tribun-Papua/Istimewa dan Tribunnews.com
(Kiri) Tangkap layar pendukung Gubernur Papua Lukas Enembe saat serang Mako Brimob dan (Kanan) Gubernur Papua Lukas Enembe saat hendak diterbangka ke Jakarta. KPK mengungkapkan bahwa kondisi kesehatan dan kemunculan Lukas Enembe di publik menjadi alasan penangkapannya hari ini. 

"Tentunya untuk dilakukan pemeriksaan lanjutan sebagai tersangka oleh tim penyidik KPK," imbuh Ali.

Mako Brimob Papua Ricuh

Situasi di depan Mako Brimob Kotaraja, Kota Jayapura, Papua saat Gubernur Papua Lukas Enembe ditangkap oleh KPK dan dibawa ke Brimob. KPK mengungkapkan bahwa kondisi kesehatan dan kemunculan Lukas Enembe di publik menjadi alasan penangkapannya hari ini.
Situasi di depan Mako Brimob Kotaraja, Kota Jayapura, Papua saat Gubernur Papua Lukas Enembe ditangkap oleh KPK dan dibawa ke Brimob. KPK mengungkapkan bahwa kondisi kesehatan dan kemunculan Lukas Enembe di publik menjadi alasan penangkapannya hari ini. (istimewa/tangkapan layar)

Diketahui, sebelum diterbangkan ke Jakarta, Lukas Enembe sempat diamankan di Mako Brimob Kotaraha, Jayapura, Papua.

Namun, massa pendukung Lukas Enembe menggeruduk Mako Brimob tersebut untuk membela Lukas Enembe.

Dari peristiwa itu, dua provokator sudah ditangkap.

Baca juga: Resmi Ditangkap KPK, Lukas Enembe Punya Harta Kekayaan Rp 33,7 Miliar, Punya Kas Rp 17,9 Miliar

Untuk mencegah peristiwa tersebut terulang di Jakarta, KPK tidak memutus koordinasi dengan pihak kepolisian untuk pengamanan Lukas Enembe.

"Tentu antisipasi perkembangan pasti kami lakukan, baik itu proses tim ke Papua, karena tim berada di sana beberapa hari lalu sehingga ketika dibawa ke Jakarta kami pastikan tetap koordinasi dengan pihak kepolisian," kata Ali, Selasa (10/1/2023).

BERITA TERKAIT

(Tribunnews.com/Rifqah/Ilham Rian Pratama/Danang Triatmojo)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas