Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Diduga Mau Kabur, KPK dapat Info Lukas Enembe akan Lakukan Penerbangan Hari Ini, Langsung Ditangkap

Ketua KPK Firli Bahuri mengatakan pihaknya mendapatkan informasi bahwa pada hari ini, Lukas Enembe bakal melakukan penerbangan melalui Bandara Sentani

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Diduga Mau Kabur, KPK dapat Info Lukas Enembe akan Lakukan Penerbangan Hari Ini, Langsung Ditangkap
Tribunmanado.co.id/Istimewa
Lukas Enembe harus menggunakan kursi roda saat hendak masuk pesawat sebelum bertolak ke Jakarta dari Bandara Internasional Sam Ratulangi, Manado, Sulawesi Utara, Selasa (10/01/2023) malam. 

Enembe berada di lounge Bandara Samrat Manado sekitar tiga jam.

Ia beristirahat dan menjalani pemeriksaan kesehatan singkat.

Setelahnya, Enembe berangkat ke Jakarta menumpang pesawat carter Lion Air JT 3749.

 Ia masih ditemani rombongan yang sama dari Jayapura.

Tampak, Lukas Enembe harus menggunakan kursi roda saat menuju pesawat begitu keluar dari lounge.

Di kursi roda, Lukas Enembe dibantu pegawai Lion Air menuju pesawat.

Aparat gabungan turut mengawal saat Enembe menuju pesawat.

Berita Rekomendasi

Kapolda Sulawesi Utara, Irjen Pol Setyo Budiyanto tampak berada di terminal keberangkatan.

Selain itu, GM PT Angkasa Pura I Bandara Samrat Manado Minggus ET Gandeguai dan jajaran.

Setelah masuk pesawat, tepat pukul 18.40 Wita, pesawat tinggal landas.

Waktu keberangkatan molor dari uang direncanakan.

Awalnya, Enembe dijadwalkan berangkat sekitar pukul 16.45 Wita.

Keberangkatan tertunda karena menunggu kedatangan pesawat carter dari Makassar. 

Kasus Lukas Enembe

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas