Lowongan Kerja di Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah, Ditujukan bagi Lulusan S1
Beriku ini syarat dan kualifikasi lowongan kerja di Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP), ditujukan bagi lulusan S1.
Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Daryono
8. Melakukan pengelolaan dan pengolahan data terkait pemantauan dan evaluasi kebijakanSDMJF PPBJ pada sistem informasi SDM JF PPBJ;
9. Menyusun konsep rekomendasi tindak lanjut atas hasil pemantauan dan evaluasi kebijakan Jabatan Fungsional Pengelola Pengadaan Barang/Jasa;
10. Menyusun laporan hasil pemantauan dan evaluasi kebijakan Jabatan Fungsional Pengelola Pengadaan Barang/Jasa;
11. Melakukan tugas terkait pendampingan pengangkatan dan pembinaan SDMJF PPBJ;
12. Memverifikasi dan memvalidasi usulan kebutuhan SDM JF PPBJ dan usulan pengangkatan kedalam JF PPBJ yang diajukan instansi pemerintah ke LKPP;
13. Menyusun draf surat rekomendasi kebutuhan JF PPBJ dan surat rekomendasi pengangkatan kedalam JF PPBJ;
14. Membantu kegiatan administrasi keuangan pada Kelompok Kerja Pengembangan SDMPBJ;
15. Mempersiapkan bahan rapat, menyusun laporan hasil rapat (notulensi) dan membantu pelaksanaan tugas administrasi di Direktorat; dan
16. Melaksanakan disposisi/tugas lain yang diberikan atasan dan/atau pimpinan unit kerja.
(Tribunnews.com/Pondra Puger)