Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Gempa M 5,8 Guncang Keerom, Papua Hari Ini, BMKG: Dirasakan hingga Jayapura

Gempa magnitudo 5,8 mengguncang Keerom, Papua hari ini, Senin, 13 November 2023 pukul 03:38:16 WIB, BMKG: dirasakan di Keerom hingga Jayapura.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Gempa M 5,8 Guncang Keerom, Papua Hari Ini, BMKG: Dirasakan hingga Jayapura
warning.bmkg.go.id
Gempa Keerom, Papua hari ini, Senin, 13 November 2023 - Gempa magnitudo 5,8 mengguncang Keerom, Papua hari ini, Senin, 13 November 2023 pukul 03:38:16 WIB, BMKG: dirasakan di Keerom hingga Jayapura. 

TRIBUNNEWS.COM - Gempa magnitudo 5,8 mengguncang Keerom, Papua hari ini, Senin, 13 November 2023 pukul 03:38:16 WIB.

Informasi gempa Keerom, Papua tersebut disampaikan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melalui akun Twitter @infoBMKG.

Diketahui, pusat gempa berada di darat 53 Km Barat Daya Keerom dengan kedalaman 24 km.

Titik gempa Keerom berada di titik koordinat 3.64 derajat LS dan 140.38 derajat BT.

BMKG mengimbau kepada masyarakat Indonesia untuk hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi.

"#Gempa Dirasakan Magnitudo: 5.8, Kedalaman: 24 km, 13 Nov 2023 03:38:16 WIB, Koordinat: 3.64 LS-140.38 BT (Pusat gempa berada di darat 53 km BaratDaya Keerom) #BMKG," tulis keterangan BMKG.

Baca juga: BMKG: Potensi Gelombang Setinggi 4 Meter di Perairan Bengkulu pada Hari Ini, 13 November 2023

Simak daftar wilayah yang merasakan gempa hari ini dengan magnitudo 5,8 Keerom, Papua, Senin (13/11/2023):

BERITA REKOMENDASI

- III Keerom

- II Jayapura

Skala MMI Gempa

Berdasarkan skala MMI yang dikutip dari laman BMKG, berikut info MMI yang dapat dipelajari:

I MMI


Getaran gempa tidak dapat dirasakan kecuali dalam keadaan luarbiasa oleh beberapa orang.

II MMI

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas