Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jadwal SKB CPNS BIN 2023 Tingkat Pusat, Dibagi dalam 6 Kelompok

Simak jadwal pelaksanaan SKB CPNS BIN 2023 tingkat pusat. Dibagi dalam 6 kelompok mulai 6 hingga Desember 2023.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Nuryanti
zoom-in Jadwal SKB CPNS BIN 2023 Tingkat Pusat, Dibagi dalam 6 Kelompok
Google
Logo Badan Intelijen Negara (BIN) Republik Indonesia - Jadwal pelaksanaan SKB CPNS BIN 2023 tingkat pusat. Dibagi dalam 6 kelompok mulai 6 hingga Desember 2023. 

2. Peserta sudah hadir 60 menit sebelum pelaksanaan tes untuk registrasi.

3. Peserta wajib membawa:

- Kartu tanda peserta SKD yang telah dicetak dari akun sscasn masing-masing;

- Kartu identitas (KTP, KK, atau identitas lainnya);

- Pas foto berwarna ukuran 4x6 cm 10 lembar dan 3x4 cm 10 lembar, menggunakan kemeja warna putih, latar belakang merah; serta

- Alat tulis terdiri dari pensil 2B, pensil HB, penghapus, ballpoint tinta hitam, rautan.

4. Selama proses seleksi, peserta tidak dipungut biaya.

Berita Rekomendasi

5. Peserta yang tidak hadir dan atau tidak mampu mengikuti tahapan seleksi dengan alasan apapun pada waktu dan tempat yang ditetapkan, maka dinyatakan gugur.

6. Peserta diharapkan embaca dengan cermat ketentuan dan jadwal pelaksanaan SKB.

Baca juga: Aturan Pelaksanaan SKB CPNS BIN 2023 dan Materi Ujian, Lengkap dengan Bobot Nilai

Ketentuan Pakaian SKB CPNS BIN 2023 Tingkat Pusat

1. Saat Tes Psikologi dan Mental

- Kemeja putih polos lengan panjang, jilbab warna hitam (bagi wanita yang berjilbab)

- Celana/rok warna hitam (tidak berbahan jeans),

- Sepatu formal warna hitam

2. Saat Tes Kesegaran Jasmani

Halaman
123
Tags:
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas