Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Filep Wamafma S.H., M.Hum.

Filep Wamafma adalah Putra Papua yang kini menjabat sebagai anggota DPD RI Dapil Papua Barat Periode 2019-2024.

Penulis: Galuh Widya Wardani
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Filep Wamafma S.H., M.Hum.
ist
Senator Filep Wamafma 

Selain itu, Filep Wamafma juga sempat dipercaya menjadi pelatih di beberapa kegiatan.

- Semiloka Character Building Tenaga Akademik Perguruan Tinggi Berbasis Multi Kultural (2005-2005)

- Peningkatan Ketrampilan Dasar Teknik Instrukssional (PEKERTI) (2006-2006)

- Program Pelatihan Applied Approach (AA) (2007-2007)

- Teknik Penyusunan Anggaran Perguruan Tinggi Dengan Pendekatan Kinerja (2008-2008)

- Pelatihan Dasar Hak Asasi Manusia Bagi Panitia Pelaksana RANHAM Provinsi Papua Barat (2009-2009)

- Pendidikan dan Pelatihan Pengadaan Barang atau Jasa Pemerintah (2009-2009)

Berita Rekomendasi

- In recognition of completion of the BRIDGE Module Training (2012-2012)

- Pendidikan dan Pelatihan Perancangan Naskah Hukum (2016-2016)

- Pendidikan Auditor Hukum (2016-2016)

- Pendidikan Khusus Proves Advokad (PKPA) (2016-2016).

Ricuh di Sidang DPD

Nama Filep Wamafma kembali ramai diperbincangkan setelah ia ikut ricuh dalam Rapat Paripurna ke-12 DPD RI Masa Sidang V 2023-2024.

Palu sidang Ketua DPD RI, La Nyalla Mattaliti, bahkan nyaris direbut anggota DPD lainnya.

Insiden ini terjadi setelah sebelumnya La Nyala dihujani interupsi dari sejumlah senator.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas