Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

3 Jawaban Jaksa Tolak Bukti Baru Saka Tatal di Kasus Vina Cirebon, Rekaman Dedi Mulyadi Tak Relevan

Jaksa menolak novum baru yang diajukan pihak Saka Tatal dalam sidang Peninjauan Kembali (PK) kasus kematian Vina Cirebon dan Eki.

Editor: Adi Suhendi
zoom-in 3 Jawaban Jaksa Tolak Bukti Baru Saka Tatal di Kasus Vina Cirebon, Rekaman Dedi Mulyadi Tak Relevan
TRIBUNNEWS/AKBAR PERMANA
Mantan Terpidana kasus Vina Cirebon, Saka Tatal (kanan), dan kuasa hukumnya, Titin Prialianti (kiri) saat diwawancarai di Studio Tribun Network, Senin (22/7/2024) malam. 

Dalam video itu, pada intinya Dedi menerangkan ada orang lain selain 5 orang terpidana dewasa.

Saksi yang dimaksud adalah anak dari RT setempat di tempat kejadian yang tidak dijadikan saksi di pengadilan.

Menyikapi hal tersebut, jaksa menilai file rekaman Dedi Mulyadi tidak relevan dan tidak ada kaitannya dengan pembuktian perkara Saka Tatal dikarenakan rekaman tersebut dibuat sebagai pendapat pribadi.

"Bahwa atas file rekaman yang dianggap penasihat hukum sebagai novum mulai dari novum 6 dan 8 harus ditolak karena keterangan para saksi yang disampaikan pemohon tidak diperlukan penyidik dan jaksa penuntut umum dalam melakukan pembuktiannya sebagaimana majelis hakim telah memutus perkara ini terbukti tidak adanya saksi dimaksud," kata jaksa.

(tribunnews.com/tribuncirebon/ tribunjabar.id/ Eki Yulianto)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas