Daftar Lengkap Calon Menteri dan Wakil Menteri Prabowo dari Parpol, Golkar dan Gerindra Mendominasi
Prabowo Subianto telah memanggil 107 calon menteri dan calon wakil menteri atau kepala badan selama dua hari berturut-turut 14-15 Oktober 2024.
Penulis: Hasanudin Aco
Bahlil Lahadalia
Wihaji
Nusron Wahid
Maman Abdurrahman
Dito Ariotedjo
Meutya Hafid
Airlangga Hartarto
Agus Gumiwang
Partai Demokrat:
Mayor (Purn) Agus Harimurti Yudhoyono
Teuku Riefky Harsya
Letkol (Purn) Muhammad Iftitah Sulaiman Suryanagara
Baca juga: Pesan AHY buat Menteri ATR/Kepala BPN Baru Pilihan Prabowo
Partai Amanat Nasional (PAN):
Zulkifli Hasan
Yandri Susanto
Partai Solidaritas Indonesia (PSI):
Raja Juli Antoni
Berita Rekomendasi
Partai Kebankitan Indonesia (PKB):
Muhaimin Iskandar
Abdul Kadir Karding
Partai Keadilan Sejahera (PKS):
Prof. Yassierli.
Berikut daftar calon wamen atau kepala badan dari parpol yang dipanggil Prabowo:
Partai Gerindra:
Romo Muhammad Syafii
Ferry Juliantono
Ahmad Riza Patria
Gus Irfan Yusuf
Thomas Djiwandono
Dahnil Anzar
Immanuel Ebenezer
Angga Raka Prabowo
Partai Golkar:
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.