Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Hindari Kesalahan-kesalahan Fatal Saat Mengemudikan Mobil dalam Kondisi Hujan

Ketika berkendara dalam kondisi hujan, segala kemungkinan yang tidak diprediksi bisa terjadi. Anda tentu saja harus mengantisipasinya.

Editor: Choirul Arifin

2. Persiapkan Mobil dengan Baik

Cek kondisi mobil, termasuk mesin, sebelum berangkat

Ketika musim hujan, tidak hanya perilaku berkendara yang harus disesuaikan tapi kondisi mobil pun juga harus tetap terjaga.

Beberapa hal sederhana seperti memeriksa kondisi ban, apakah masih layak digunakan atau tidak.

Berkurangnya traksi antara ban dengan aspal akan lebih berisiko bila kembang pada ban sudah tipis.

Efeknya ban tidak memberikan traksi yang maksimal ketika terjadi pengreman mendadak atau bermanuver.

Selain ban, perhatikan juga visibilitas yang menurun. Terbatasnya jarak pandang membuat risiko kecelakaan lebih besar 20 persen.

Berita Rekomendasi

Penggunaan whaser wiper sangat direkomendasikan agar mudah membersihkan kotoran yang berasal dari cipratan ban kendaraan lain.

Halaman
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas