Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Menilik Persaingan Mobil Listrik Hyundai Ioniq 6 vs Toyota bZ4X, Ini Spesifikasi

Setir kemudi Toyota bZ4X bergaya layaknya kemudi pesawat terbang, tersemat instrumen cluster digital yang didesain modern.

Penulis: Bambang Ismoyo
Editor: Seno Tri Sulistiyono
zoom-in Menilik Persaingan Mobil Listrik Hyundai Ioniq 6 vs Toyota bZ4X, Ini Spesifikasi
HO
Toyota bZ4X di ajang GIIAS 2023. 

Sementara, spesifikasi IONIQ 6 dibekali dengan baterai berkapasitas 77,4 kWh.

Baterainya dipadukan dengan tenaga penggerak dual motor yang menghasilkan tenaga 320 tk dan torsi 605 Nm. Dengan baterai tersebut, Ioniq 6 diklaim dapat menempuh jarak hingga 519 kilometer.

Harga

Toyota bZ4X dihargai senilai Rp1,190 miliar. Sementara untuk Hyundai IONIQ 6 dibanderol pada kisaran yang tak jauh berbeda yakni Rp1,197 miliar On The Road (OTR) Jakarta.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas