Buat Simpulan tentang Macam Sudut Berdasarkan Penjelasan, Tema 8 Kelas 3 SD Halaman 35 36
Berikut ini kunci jawaban buku tematik 8 kelas 3 subtema 1 halaman 35, 36 ayo berlatih: macam-macam sudut, siswa menulis pengertian macam-macam sudut
Penulis: Tartila Abidatu Safira
Editor: Miftah
pdf Buku Tematik 8 kelas 3
Soal buku tematik 8 kelas 3 halaman 35, 36 - Berikut ini kunci jawaban tema 8 kelas 3 subtema 1 halaman 35, 36 ayo berlatih tentang macam-macam sudut.
- Sudut yang memiliki derajat 90
- Sudut yang memotong atau pertemuan antara dua tegak lurus dengan syarat ukuran sudutnya 90 derajat.
2. Sudut lancip adalah ...
- Sudut yang ukurannya 45 derajat atau kurang dari 45 derajat.
- Sama seperti namanya 'lancip', sudut lancip agak runcing daripada sudut lainnya.
3. Sudut tumpul adalah ...
- Sudut yang ukuran sudutnya lebih dari 90 derajat.
Berita Rekomendasi
4. Sudut lurus adalah ...
- Sudut yang lurus, dengan ukuran sudut hanya 180 derajat.
Perhatikan gambar sudut di bawah ini!
Tentukan macam sudut pada gambar berikut!
Amatilah benda-benda di sekitar kelasmu!
Dapatkah kamu menemukan sudut lancip dan sudut tumpul?
Coba sebutkan masing-masing 5 buah!