Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 2 Halaman 207: Watak Tokoh dan Rangkaian Peristiwa

Soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 207 semester 2: Menentukan Tokoh dan Watak Tokoh, serta Rangkaian Peristiwa.

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 2 Halaman 207: Watak Tokoh dan Rangkaian Peristiwa
Buku Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP/MTs
Kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 207 semester 2: Menentukan Tokoh dan Watak Tokoh, serta Rangkaian Peristiwa. 

a) Latar belakang di pinggir kolam, tetapi latar fabel bisa diubah jika tempat tersebut memiliki pohon dan kolam.

b) Pesan yang ingin disampaikan oleh pengarang melalui fabel di atas adalah hargai kekurangan dan kelebihan setiap insan.

Baca juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 97 Semester 2, Aktivitas 4.5: Keberagaman Antargolongan di Sekitar

2. Menentukan Rangkaian Peristiwa

Uraikan isi fabel di atas menggunakan bahasamu sendiri dengan menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut!

a) Urutkan kejadian yang dialami oleh Ulu di atas dalam tabel.

b) Mengapa Ulu meremehkan teman-temannya?

c) Ceritakan proses Ulu akhirnya menyadari kesalahannya!

Berita Rekomendasi

d) Daftarlah karakter manusia yang diibaratkan pada binatang dan karakter binatang asli pada fabel di atas!

Jawaban:

a) Awalnya, Ulu berada di pinggir kolam.

Tiba-tiba, hujan turun.

Lalu, Ulu bertemu dengan semut dan mengejeknya karena dianggap tak bisa menikmati hujan,

Ulu juga bertemu dengan ikan dan mengejeknya karena tak bisa menikmati hujan.

Kemudian ia bertemu dengan burung yang menegurnya karena sudah menghina binatang lain.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas