Cara Cek Hasil PPDB Banyumas 2023 SMP, Melalui ppdb.banyumaskab.go.id
Berikut ini cara cek hasil PPDB Banyumas 2023 SMP yang akan diumumkan hari ini, Kamis (6/7/2023) pukul 13.00 WIB, di https://ppdb.banyumaskab.go.id/.
Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Endra Kurniawan
ppdb.banyumaskab.go.id
Laman PPDB Banyumas 2023 SMP - Berikut ini cara cek hasil PPDB Banyumas 2023 SMP yang akan diumumkan hari ini, Kamis (6/7/2023) pukul 13.00 WIB, di ppdb.banyumaskab.go.id.
- Jalur Prestasi di buktikan berdasarkan : Nilai Ujian Satuan Pendidikan dan/atau hasil perlombaan dan/atau penghargaan di bidang akademik maupun non-akademik pada tingkat internasional, tingkat nasional, tingkat provinsi, dan/atau tingkat kabupaten /kota.
- Pas Foto Ukuran Berwarna 3 x 4
- Lain-lain yang ditentukan oleh satuan pendidikan yang bersangkutan.
Jadwal PPDB Banyumas 2023 SMP
- Pembuatan Akun
26 Juni-5 Juli 2-23
- Cabut Berkas, Pendaftaran Sekolah, dan Verifikasi Sekolah
Berita Rekomendasi
3-5 Juli 2023
- Pengumuman
6 Juli 2023
- Daftar Ulang
7-10 Juli 2023
(Tribunnews.com/Pondra)