Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

50 Soal UAS, PAS PKN Kelas 1 Semester 2 Kurikulum Merdeka, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Contoh soal UAS PAS Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) kelas 1 semester 2 kurikulum merdeka SD/MI 2024, lengkap dengan kunci jawabannya.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Sri Juliati
zoom-in 50 Soal UAS, PAS PKN Kelas 1 Semester 2 Kurikulum Merdeka, Lengkap dengan Kunci Jawaban
Kolase Tribunnews
Soal UAS PAS PKN kelas 1 Semester 2 Kurikulum merdeka - Contoh soal UAS PAS Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) kelas 1 semester 2 kurikulum merdeka SD/MI 2024, lengkap dengan kunci jawabannya. 

12. Perbedaan pendapat hendaknya diselesaikan dengan ....
A. bertengkar
B. musyawarah
C. saling menghina

Kunci Jawaban: B

13. Saling menghormati guru dan teman merupakan pengamalan nilai Pancasila yang ke ...
A. 1
B. 2
C. 3

Kunci Jawaban: B

14. Idul Fitri merupakan hari raya umat ....
A. Islam
B. Kristen
C. Budha

Kunci Jawaban: A

15. Salah satu contoh menjaga kebersihan lingkungan rumah adalah ....
A. membuang sampah sembarangan
B. menyapu halaman
C. merapikan tempat tidur

Kunci Jawaban: B

16. Membiasakan menjaga kebersihan harus dimulai dari ...
A. diri sendiri
B. teman saja
C. pedagang makanan

Kunci Jawaban: A

17. Kegiatan gotong royong dapat menumbuhkan sikap ...
A. menang sendiri
B. bersaing dengan teman
C. kebersamaan

Kunci Jawaban: C

18. Aturan dalam bermain harus kita ....
A. Langgar
B. Taati
C. Curang

Kunci Jawaban: B

Berita Rekomendasi

19. Jika kita bersalah kita harus ....
A. Minta maaf
B. Menangis
C. Marah

Kunci Jawaban: A

20. Yang kamu ucapkan ketika tidak sengaja menginjak kaki temanmu adalah ...
A. Minggir!
B. Maaf, aku tidak sengaja menginjak kakimu
C. Seharusnya kamu tidak disitu

Kunci Jawaban: B

21. Ciri fisik anggota keluarga dapat dilihat dari ...
A. Wajah
B. Sikap
C. Hobi

Kunci Jawaban: A

22. Dasar negara Indonesia adalah ...
A. Burung Garuda
B. Indonesia Raya
C. Pancasila

Kunci Jawaban: C.

23. Walau berbeda kegemaran kita harus tetap ...
A. Berkumpul bersama
B. Sendiri
C. Acuh

Kunci Jawaban: A

24. Kelak ketika dewasa Ari ingin menjadi guru, sedangkan Anto ingin menjadi arsitek. Mereka berbeda ...
A. Cita-cita
B. Kegemaran
C. Ciri fisik

Kunci Jawaban: A

25. Indonesia merupakan negara besar yang terdiri dari ....
A. satu suku bangsa
B. dua suku bangsa
C. banyak suku bangsa

Kunci Jawaban: C

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas