Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Ganti Periode Juli-Desember 2024 di PMM untuk Mulai Perencanaan Kinerja Guru dan Menyusun RHK

Ikuti cara mengganti periode Juli-Desember 2024 di Platform Merdeka Mengajar (PMM) untuk guru dan kepala sekolah, sebelum membuat perencanaan kinerja.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Endra Kurniawan
zoom-in Cara Ganti Periode Juli-Desember 2024 di PMM untuk Mulai Perencanaan Kinerja Guru dan Menyusun RHK
guru.kemdikbud.go.id
Tampilan ganti periode Juli-Desember 2024 di PMM - Ikuti cara mengganti periode Juli-Desember 2024 di Platform Merdeka Mengajar (PMM) untuk guru dan kepala sekolah, sebelum membuat perencanaan kinerja. 

Dengan melakukan pengelolaan kinerja di PMM, guru akan dapat menemukan kemudahan dalam setiap tahapan yang dapat dilakukan pada setiap semester, yakni:

  1. Perencanaan yang lebih praktis dan meringankan beban administrasi karena berkurangnya dokumen yang perlu diisi dan disiapkan.
  2. Pelaksanaan yang lebih relevan karena indikatornya disesuaikan dengan capaian Rapor Pendidikan dan observasi pada proses mengajar di kelas.
  3. Penilaian yang lebih berdampak pada peningkatan kualitas pembelajaran murid dan Anda bisa memperoleh apresiasi yang sepadan dengan kinerja dan kompetensi diri.

(Tribunnews.com/Muhammad Alvian Fakka)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas