Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD/MI Buku Tematik K13 Halaman 135: Karya Tiga Dimensi

Simak kunci jawaban buku Tematik Tema 8 Kelas 4 SD/MI Halaman 135 Kurikulum 2013, Karya Tiga Dimensi

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Endra Kurniawan
zoom-in Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD/MI Buku Tematik K13 Halaman 135: Karya Tiga Dimensi
Kemdikbud.go.id
Simak Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD/MI Buku Tematik K13 Halaman 135 dengan tema Karya Tiga Dimensi. 

2. Apa saja jenis-jenis benda karya tiga dimensi?

Jawaban :

Berdasarkan dari jenis bendanya, ada tiga jenis benda yang biasa dituangkan dalam gambar tiga dimensi, yakni :

  • Bentuk Kubistis

Benda kubistis adalah benda-benda yang berbentuk menyerupai bangunan kubus atau balok.

Dalam karya seni, contoh benda kubistis antara lain monumen, tugu (yang berbentuk balok), dan sebagainya.

Bentuk Silindris

Benda silindris adalah benda-benda yang berbentuk menyerupai silinder (elips).

BERITA REKOMENDASI

Dalam karya seni, contoh benda silindris antara lain kesenian gerabah seperti guci dan vas bunga, cangkir dengan nilai seni tinggi, dan sebagainya.

  • Bentuk Bebas

Benda Bebas adalah benda-benda yang bentuknya tidak beraturan, tidak harus berbentuk kubistis atau silindris.

Contoh benda bebas antara lain patung, seni ukiran, seni instalasi, dan sebagainya.

3. Apa saja contoh lain benda tiga dimensi yang dapat ditemukan dalam lingkungan kehidupan sehari-hari?

Jawaban :

  • Patung
  • Boneka
  • Vas bunga
  • Lemari
  • Kap lampu
  • Rumah
  • Kursi
  • Gedung

4. Bagaimanakah teknik dasar menggambar benda tiga dimensi?

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 4 SD/MI Buku Tematik K13 Halaman 87: Kegiatan Ekonomi

Jawaban :

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas