Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

25 Soal PAS PJOK Kelas 1 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Contoh soal PAS PJOK kelas 1 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka lengkap dengan kunci jawaban.

Penulis: Ifan RiskyAnugera
Editor: Suci BangunDS
zoom-in 25 Soal PAS PJOK Kelas 1 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka, Lengkap dengan Kunci Jawaban
Tribunnews.com
Contoh soal Penilaian Akhir Semester (PAS) mata pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK) kelas 1 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka lengkap dengan kunci jawaban. 

9. Salah satu contoh olahraga untuk melatih keseimbangan adalah .....

A. berdiri satu kaki
B. berjalan
C. melompat

Jawaban: A

10. Kegiatan meloncat dan berputar berguna untuk melatih .....

A. kekuatan dan kelincahan
B. kebugaran
C. kebersamaan

Jawaban: A

11. Lari bolak-balik termasuk gerak dasar ...

Berita Rekomendasi

A. lokomotor
B. nonlokomotor
C. manipulatif

Jawaban: A

12. Posisi tubuh yang benar ketika berjalan cepat yaitu …..

A. Miring
B. Tegak
C. Condong

Jawaban: B

13. Ana ingin bermain permainan bulu tangkis, sebaiknya Ana bermain di …..

A. Dalam kamar
B. Ruangan tertutup
C. Di dapur

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas