Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mengidap 'Kelainan', Suherman Curi Puluhan Pakaian Dalam Wanita Lalu Memakainya

Suherman diamankan setelah kedapatan mencuri puluhan potong celana dalam dan bra milik Merry Juniarti.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Mengidap 'Kelainan', Suherman Curi Puluhan Pakaian Dalam Wanita Lalu Memakainya
Tribun Bali/I Gusti Agung Bagus Angga Putra
Tersangka kasus pencurian pakaian dalam wanita di Pemogan, Denpasar, Bali, Suherman, ketika diamankan di Mako Polsek Denpasar Selatan. TRIBUN BALI/I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA 

Semisal yang dialami Asimah.

Ibu tiga anak ini mengalami apes lantaran dalam kurun waktu 2 bulan terakhir kehilangan ratusan celana dalam miliknya ketika dijemur di halaman depan rumahnya.

"Kalau dihitung itu mungkin ada kalau satu sak (satu karung beras). Ada kalau seratusan jumlahnya, banyak. Setiap hari hilang slewar (celana dalam)," ungkap Asima di rumah kakaknya di RT 04 RW 1 Lingkungan Lerek, Kecamatan Kalipuro, Sabtu (29/10/2016).

Asimah yang berusia 32 tahun ini tak menaruh kecurigaan pada siapapun terkait raibnya ratusan celana miliknya.

Namun Asimah sempat menangis dan geram, sebab tak lama tiap kali ia membeli celana dalam baru, semua barang pribadinya itu raib disikat maling.

"Tiap beli pasti ilang pas dijemur. Sampai nangis-nangis karena nggak punya uang, ya gimana uangnya buat beli celana dalam terus. Sampai saya bilang sama kakak untuk bantu belikan celana dalam," ungkapnya dengan nada aksen Madura yang kental.

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas