Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Terkuak Alasan Nahkoda Tenggelamkan KM Lestari Maju

Ternyata, cuaca ekstrim di Perairan Selayar, Sulawesi Selatan menjadi alasan nahkoda untuk meminggirkan kapalnya ke garis pantai.

Editor: Astini Mega Sari
zoom-in Terkuak Alasan Nahkoda Tenggelamkan KM Lestari Maju
Istimewa
KM Lestari Maju kecelakaan di Kepulauan Selayar 

TRIBUNNEWS.COM -  Tenggelamnya KM Lestari Maju yang terjadi pada Selasa (3/7/2017) masih menjadi sorotan publik.

Ternyata, cuaca ekstrim di Perairan Selayar, Sulawesi Selatan menjadi alasan nahkoda untuk meminggirkan kapalnya ke garis pantai.

Namun sayang, usaha penyelamatan tersebut berujung kecelakaan.

Hal tersebut diungkapkan oleh Direktur Jenderal (Dirjen) Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Agus Purnomo.

 Bahas Lembaga Kepresidenan, Fahri Hamzah Sebutkan Kesalahan Terbesar Jokowi Menurutnya

Ia memastikan bahwa nahkoda telah berpengalaman dan dia berusaha menyelamatkan kapal karena cuaca ekstrim.

"Pada dasarnya nahkoda sudah berpengalaman membawa kapal tersebut. Namun, karena cuaca sangat ekstrim dia mau menyelamatkan kapal dengan dipinggirkan di garis pantai yang kemudian berujung pada kecelakaan tersebut," ucap Agus di Gedung Kemenhub, Jakarta, Selasa (3/7/2018), dilansir TribunWow dari Kompas.com.

Menurut Agus, KM Lestari Maju tidak kelebihan kapasitas, baik penumpang maupun kendaraan yang diangkutnya.

Berita Rekomendasi

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunWow.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas