Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Puting Beliung Terjang Glagah Lamongan, Tenda Pelaminan Warga Ikut Roboh dan Rusak

Angin Puting Beliung dilaporkan melanda Kecamatan Glagah Lamongan pada Sabtu (12/1/2019).

Editor: Yulita Futty Hapsari
zoom-in Puting Beliung Terjang Glagah Lamongan, Tenda Pelaminan Warga Ikut Roboh dan Rusak
SURYA.co.id/Hanif Manshuri
Satu bangunan gudang yang roboh rata dengan tanah di wilayah Desa Glagah. Angin Puting Beliung juga Terjang 21 Rumah di Kecamatan Karangbinangun Lamongan Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Angin Puting Beliung juga Hancurkan 21 Rumah di Kecamatan Karangbinangun Lamongan, Ada Korban Jiwa, http://surabaya.tribunnews.com/2019/01/12/angin-puting-beliung-juga-hancurkan-21-rumah-di-kecamatan-karangbinangun-lamongan-ada-korban-jiwa. Penulis: Hanif Manshuri Editor: Iksan Fauzi 

TRIBUNNEWS.COM - Angin Puting Beliung dilaporkan melanda Kecamatan Glagah Lamongan pada Sabtu (12/1/2019).

Ada puluhan rumah yang atapnya rontok disapu angin puting beliung. Termasuk, Puskesmas Glagah juga terkena dampaknya.

Kharis, warga yang punya hajat juga terkena dampaknya. Pelaminan pengantin porak poranda.

Untungnya hajatan sudah selesai.

"Ini tadi resepsinya sudah selesasi. Jadi nggak sampai ada korban undangan," kata Kharis.

SIMAK VIDEO DAN BERITA LENGKAPNYA DI SINI>>>

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Jatim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas