Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Viral, Keluhan Penumpang Lion Air yang Kecewa Anaknya Harus Bawa Barang Miliknya Sendiri

Maskapai pesawat Lion Air kembali menuai kritik dari penumpangnya. Kendala terjadi karena maskapai tak mengizinkan barang bawaan yang terlalu banyak.

Penulis: Grid Network
zoom-in Viral, Keluhan Penumpang Lion Air yang Kecewa Anaknya Harus Bawa Barang Miliknya Sendiri
Instagram/@newdramaojol.id
Penumpang Lion Air dibuat kecewa karena petugas yang meminta penumpang anak-anak 

TRIBUNNEWS.COM - Maskapai pesawat Lion Air kembali menuai kritik dari penumpangnya.

Seperti Grid.ID kutip dari akun instagram @newdramaojol.id yang menuangkan kekecewaan satu keluarga calon penumpang.

Dalam ceritanya disebutkan bahwa sang penumpang bergerak dari bandara Husein Sastranegara Bandung.

Satu keluarga ini pun bertujuan untuk pergi ke Kualanamu, Medan.

Kendala dimulai kala maskapai tak mengizinkan barang bawaan yang dianggap terlalu banyak.

Sang penumpang sadar bahwa maskapai membatasi jumlah beban bagasi maksimum 7 kg per orang.

Kala itu ada 4 orang dewasa dan 2 anak kecil yang turut ikut dalam perjalanan tersebut.

BERITA TERKAIT

Dengan barang bawaan 6 tas dan dua kantong plastk yang berisi makanan dan air mineral.

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas