Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

5 Menit Sebelum Kecelakaan Cipularang, Dedi Sempat Telepon Teman Karena Rem Dump Trucknya Blong

Subhana, teman Dedi sopir dump truck yang terguling di kecelakaan maut Tol Purbaleunyi mengatakan bahwa rekannya sempat telepon karena rem blong.

Penulis: Grid Network
zoom-in 5 Menit Sebelum Kecelakaan Cipularang, Dedi Sempat Telepon Teman Karena Rem Dump Trucknya Blong
Tribun Jabar/Mega Nugraha
Salah satu truk yang terlibat dalam kecelakaan di KM 91 Tol Cipularang, Senin (2/9/2019) 

TRIBUNNEWS.COM - Hingga saat ini, tercatat ada 20 kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan maut di Tol Purbaleunyi, sebelumnya disebut Tol Cipularang, Senin siang (2/9/2019).

21 kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan maut di Tol Purbaleunyi tersebut terdiri dari belasan kendaraan pribadi, bus, dan juga truk.

Kecelakaan maut di Tol Purbaleunyi diduga berawal dari tergulingnya sebuah dump truck pengangkat pasir yang melaju kencang akibat rem blong.

Sebagaimana diberitakan oleh Kompas.com, pihak berwajib mencatat setidaknya ada 8 orang korban tewas dalam kecelakaan maut ini.

Selain itu, sekitar 20 orang dilaporkan menderita luka-luka.

Seorang saksi mata bernama Asep Ayub (30) mengatakan bahwa ia tiba-tiba mendengar dump truck terguling.

Lalu, Ayub menyaksikan mobil lainnya saling bertabrakan, berlangsung selama 5 menit.

Berita Rekomendasi

"Sekitar 5 menit langsung kecelakaan (beruntun).

Halaman Selanjutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas