Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cerita Indrayani, Pegawai SPBU Korban Perampokan: 'Saat Dia Menodongkan Pistol Kami Langsung Lari'

Indrayani trauma dan tak menyangka menjadi korban aksi penodongan disertai perampokan oleh pria beratribut ojek online di SPBU tempatnya bekerja.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Cerita Indrayani, Pegawai SPBU Korban Perampokan: 'Saat Dia Menodongkan Pistol Kami Langsung Lari'
Capture YouTube Tribun Bali
Cerita perempuan penjaga SPBU di Benoa, Denpasar, Bali saat terjadi perampokan dan penodongan pada Rabu (11/11/2020). 

Mengenai senjata api yang digunakan pelaku, ia menyampaikan terduga pelaku hanya menodongkan sesuatu dan belum dipastikan tetapi menyerupai pistol.

Polisi sudah melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP). Kemudian mengambil keterangan korban atas nama Desi Ratnasari dan beberapa saksi lainnya.

Polisi juga sudah mengamankan beberapa alat bukti lainnya atau rekaman CCTV dari beberapa sudut.

"Kita juga sudah berkoordinasi dengan instansi terkait untuk memastikan pergerakan sebelum menuju SPBU dan sesudah di SPBU dia mengarah ke mana. Kita melakukan khusus penyelidikan lebih lanjut dan mudah-mudahan bisa segera terungkap," katanya. (ian/zae)

Artikel ini telah tayang di tribun-bali.com dengan judul Indrayani Trauma Jadi Korban Perampokan Bersenjata di SPBU Benoa, Ini Ceritanya

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas