Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Seorang Pria Terduga Teroris Ditangkap di Tulungagung, Begini Kronologi Penangkapannnya

Densus 88 menemukan dua pucuk pistol dengan 9 peluru masing-masing delapan peluru aktif dan satu peluru kosong

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Seorang Pria Terduga Teroris Ditangkap di Tulungagung, Begini Kronologi Penangkapannnya
david yohanes/suryamalang.com
Polisi berjaga di TKP penangkapan seseorang terduga teroris di Tulungagung oleh Densus 88. 

N diketahui berasal dari Desa Kemloko, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar.

Ia menikahi anak perempuan AU, mantan Kades Tenggur pada 2005 silam dan sudah mempunyai dua anak.

Kesehariannya ia dikenal sebagai pemilik dump truk.

Dia sering bolak-balik Tenggur-Kemloko, karena dia juga menjaga ibunya.

Selain itu N juga bertani di desa asalnya itu.

Artikel ini telah tayang di suryamalang.com dengan judul Seorang Pria Terduga Teroris Ditangkap di Tulungagung, Polisi Temukan 2 Pucuk Pistol

Berita Rekomendasi
Sumber: Surya Malang
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas