Lecehkan 35 Anak, Pria Ini Ternyata juga Korban Pelecehan, Punya Nama Malam dan Sering Jajakan Diri
Pelaku pedofilia diamankan Jajaran Satreskrim Polres Prabumulih. Pelaku bernama Rusdiono (44), ia telah melakukan pelecehan terhadap 35 anak.
Editor: Nanda Lusiana Saputri
Tidak hanya diamankan, pelaku dihadiahi timah panas oleh petugas karena mencoba kabur ketika diamankan.
Pelaku diringkus polisi lantaran beberapa keluarga korban melapor ke Polres Prabumulih.
Kapolres Prabumulih AKBP Siswandi melalui Kasat Reskrim AKP Abdul Rahman membenarkan penangkapan pelaku pedofil pencabulan tersebut.
"Pelaku kita amankan atas laporan salah satu orang tua korban, setelah kita lakukan pemeriksaan pelaku mengakui korbannya mencapai 35 orang dan sudah kita cek kebenarannya memang benar," tegasnya.
Berita terkait kasus pelecehan
Artikel ini telah tayang di TribunSumsel.com dengan judul Pelaku Pedofil 35 Anak, Punya Nama Malam, Sering Jajakan Diri di Pasar Inpres Prabumulih
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.