Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Wali Kota Hendi Menduga Covid-19 Varian Omicron Sudah Menyebar di Kota Semarang

Berdasarkan data Pemerintah Kota Semarang pada laman siagacorona.semarangkota.go.id, Covid-19 aktif mencapai 123 kasus

Editor: Erik S
zoom-in Wali Kota Hendi Menduga Covid-19 Varian Omicron Sudah Menyebar di Kota Semarang
The Weather Channel
Ilustrasi Omicron Berdasarkan data Pemerintah Kota Semarang pada laman siagacorona.semarangkota.go.id, Covid-19 aktif mencapai 123 kasus hingga Jumat (4/2/2022) 

Dia meminta Dinas Kesehatan berkolaborasi dengan TNI/Polri untuk melakukan booster secara masif. 

"Saya pikir bisa kolaborasi TNI, Polri dengan pemda, bergabung melakukan booster scra masif.

Kalau tidak percepatan, ya Covid-19 tidak akan bisa kita tekan," tegasnya. 

Di sisi lain, Hendi menyebutkan, masih ada 72 ribu warga yang belum melakukan vaksinasi dosis kedua.

Baca juga: Kasus Covid-19 di Indonesia Meningkat Akibat Omicron, MUI Bolehkan Salat Jumat Diganti Salat Zhuhur

Data ini akan segera disebar ke kelurahan, kepala puskesmas, koramil, dan polsek supaya mereka yang belum vaksin dosis kedua bisa didatangi dan dijemput untuk vaksinasi. 

"Kami pertajam lagi pengawasan edukasi protokol kesehatan kepada masyarakat. Tim dari tingkat kota, kelurahan, kecamatan yang kemarin longgar dan santai, saya mnta lebih aktif lagi," imbuhnya. (eyf)

Berita ini telah tayang di Tribun Jateng berjudul:
Hendi Menduga Covid-19 Varian Omicron Sudah Menyebar di Kota Semarang, Berikut Tanda-tandanya

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Jateng
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas