Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Polisi Belum Memastikan Penyebab Terbakarnya MV Dumai Line 5 di Sekupang

Selain memeriksa saksi polisi melakukan visum pada seorang korban tewas berstatus anak buah kapal itu.

Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Polisi Belum Memastikan Penyebab Terbakarnya MV Dumai Line 5 di Sekupang
TribunBatam.id/Bereslumbantobing
Kapal Dumai Line 5 yang terbakar dekat Pelabuhan Domestik Sekupang Batam, Rabu (8/6/2022) malam. 

Sebab, semburan api menjulang ke atas awan, asap tebal pun terlihat jelas.

Beberapa kapal yang berlabuh di area dekat kebakaraan kapal Dumai Line 5 itu pun langsung menyalakan mesi dan memacu kapal menjauhi lokasi kebakaran.

Kapal Tugboat pemadam api dibantu kapal Basarnas Batam pun diterjunkan kesana.

Namun api tak mampu dipadamkan hingga kapal ludes terbakar.

“Besar sangat apinya tadi malam. Lama juga hingga berhasil dipadamkan,” ujar seorang petugas Pelabuhan Fery Domestik Sekupang.

Kata dia, dalam kejadian itu beberapa crew kapal dilarikan ke RSBP Batam.(TRIBUNBATAM.id/Bereslumbantobing)

Artikel ini telah tayang di TribunBatam.id dengan judul Polisi Ungkap Kronologi Kapal Dumai Line 5 Terbakar di Batam, 1 Awak Kapal Tewas

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Batam
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas