Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Foto-foto Gunung Merapi Erupsi Siang Ini, Luncurkan Awan Panas Guguran ke Arah Kali Bebeng

Inilah foto-foto gunung Merapi mengeluarkan awan panaske arah Kali Bebeng/Krasak pada Sabtu (11/3/2023) siang ini, sekira pukul 12.00 WIB.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Foto-foto Gunung Merapi Erupsi Siang Ini, Luncurkan Awan Panas Guguran ke Arah Kali Bebeng
Dok BPPTKG
Gunung Merapi ketika Erupsi dan semburkan Awan Panas, Sabtu 11 Maret 2023. Dalam artikel terdapat foto-foto gunung Merapi mengeluarkan awan panaske arah Kali Bebeng/Krasak pada Sabtu (11/3/2023) siang. 

1.  Visual Gunung Merapi ketika mengeluarkan awan panaske arah Kali Bebeng/Krasak pada Sabtu (11/3/2023) siang ini.

Gunung Merapi ketika Erupsi dan semburkan Awan Panas, Sabtu 11 Maret 2023.
Gunung Merapi ketika Erupsi dan semburkan Awan Panas, Sabtu 11 Maret 2023. (Dok BPPTKG)

2.  Gunung Merapi ketika mengeluarkan awan panaske arah Kali Bebeng/Krasak pada Sabtu (11/3/2023) siang ini.

Panas membumbung ke arah barat laut. 

Gunung Merapi kembali muntahkan awan panas guguran (APG), Sabtu (11/3/2023) pukul 12.12 WIB ke arah Kali Bebeng/Krasak.
Gunung Merapi kembali muntahkan awan panas guguran (APG), Sabtu (11/3/2023) pukul 12.12 WIB ke arah Kali Bebeng/Krasak. (Twitter BNPB)

3. Gunung Merapi muntahkan awan panas guguran (APG), Sabtu (11/3/2023) pukul 12.12 WIB ke arah Kali Bebeng/Krasak. 

Gunung Merapi kembali muntahkan awan panas guguran (APG), Sabtu (11/3/2023) pukul 12.12 WIB ke arah Kali Bebeng/Krasak. (Twitter BNPB)
Gunung Merapi kembali muntahkan awan panas guguran (APG), Sabtu (11/3/2023) pukul 12.12 WIB ke arah Kali Bebeng/Krasak. (Twitter BNPB) (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)

4. Dampak muntahan awan panas Gunung Merapi siang ini, Sabtu (11/3/2023).

Gunung Merapi mengeluarkan awan panaske arah Kali Bebeng/Krasak pada Sabtu (11/3/2023) siang ini, sekira pukul 12.00 WIB.
Gunung Merapi mengeluarkan awan panaske arah Kali Bebeng/Krasak pada Sabtu (11/3/2023) siang ini, sekira pukul 12.00 WIB. (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)

5. Foto hujan abu mengguyur wilayah Desa Tampingan, Kecamatan Tegalrejo, Kabupaten Magelang, Sabtu (11/3/2023) siang ini.

Hujan abu mengguyur wilayah Desa Tampingan, Kecamatan Tegalrejo, Kabupaten Magelang, Sabtu (11/3/2023).
Hujan abu mengguyur wilayah Desa Tampingan, Kecamatan Tegalrejo, Kabupaten Magelang, Sabtu (11/3/2023). (Istimewa)

Baca juga: Gunung Merapi Erupsi, Ini Update Status Gunung Api di Indonesia, 4 Siaga dan 17 Waspada

BMKG Update Prakiraan Cuaca di Sekitar Gunung Merapi

Berita Rekomendasi

BMKG melalui keterangan resminya merilis prakiraan cuaca terkini di sekitar Gunung Merapi pasca Erupsi Sabtu, 11 Maret 2023 pukul 12.24 WIB, dilansir TribunJogja.com.

- Cuaca Cerah - Berawan pada siang hari.

Angin bertiup ke arah Barat Daya – Barat Laut dengan kecepatan 8 - 15 km/jam.

- Sore Hari Cuaca Hujan Ringan – Sedang.

Angin bertiup ke arah Barat Daya – Barat Laut dengan kecepatan 8 - 20 km/jam.

- Malam Hari Cuaca Berawan – Hujan Ringan.

Angin bertiup ke arah Selatan - Barat dengan kecepatan 5 - 10 km/jam.

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, TribunJogja.com, Kompas TV)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas