Detik-detik Kecelakaan Beruntun di Tol Semarang-Solo: Libatkan 8 Kendaraan, Diduga akibat Rem Blong
Berikut detik-detik kecelakaan beruntun di Tol Semarang-Solo yang terjadi pada Jumat (14/4/2023).
Penulis: Nuryanti
Editor: Daryono

TribunSolo.com
Kecelakaan maut di tol Semarang-Solo hari ini, Jumat (14/4/2023) di wilayah Kecamatan Teras. Berikut detik-detik kecelakaan beruntun di Tol Semarang-Solo.
Berdasarkan pantauan TribunSolo.com, kecelakaan ini terjadi di wilayah kecamatan Teras, Boyolali, Jawa Tengah.
Kondisi kendaraan yang terlibat kecelakaan itu terlihat ringsek.
Adapun kendaraan yang terlibat kecelakaan di antaranya truk.
Selain itu, paket pengiriman juga terlihat berserakan di lokasi kecelakaan.
(Tribunnews.com/Nuryanti) (TribunSolo.com/Tri Widodo)
Berita lain terkait Kecelakaan Maut di Tol Semarang Solo
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.