Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ahli ITB Beberkan Pentingnya Keahlian Negosiasi Bagi Calon Pemimpin

Negosiasi adalah salah satu cara yang bisa dilakukan dalam menyelesaikan sebuah masalah. Pemimpin yang efektif harus mempunyai kemampuan negosiasi

Editor: Dodi Esvandi
zoom-in Ahli ITB Beberkan Pentingnya Keahlian Negosiasi Bagi Calon Pemimpin
HANDOUT
Direktur Operasi PT Krakatau Sarana Properti Gersang Tarigan 

Maka itu, seorang pemimpin harus memiliki kemampuan dalam melakukan negosiasi.

Gersang Tarigan menjelaskan bahwa seorang pemimpin yang efektif harus mempunyai kemampuan negosiasi untuk menciptakan nilai tambah bagi perusahaan.

Kemampuan negosiasi semakin penting di tengah perusahaan sedang menjalankan strategi pertumbuhan.

“Inti dalam adalah bagaimana aspirasi masing-masing pihak bisa dipenuhi dengan mengedepankan kesepakatan menang-menang dan mencegah kesepakatan kalah-kalah," kata Gersang.

"Karena itu kami ingin para pemimpin di Krakatau Sarana Properti dan juga di Subholding KSI memiliki kemampuan yang mumpuni dalam melakukan negosiasi,” imbuhnya.

Gersang menambahkan, pelatihan ini diharapkan bisa meningkatkan keterampilan bagi pemimpin dalam menjalankan tugas sehari-hari.

General Manager The Royale Krakatau Hotel Rury Ilham mengapresiasi pelatihan kemampuan negosiasi yang dilakukan PT KSP itu.

Berita Rekomendasi

Ke depannya, kata diaD, The Royale Krakatau Hotel akan memberikan dukungan penuh terhadap semua jenis pelatihan yang akan dilakukan di hotel.

“Kegiatan seperti ini banyak manfaatnya dan ke depan Sapphire Meeting Room dan the Royale Krakatau Hotel akan menyiapkan tempat untuk training seperti ini. Ini merupakan bagian layanan kami kepada pelanggan setia hotel The Royale Krakatau,” jelas Rury.

Sumber: Tribun Banten
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas