Keluarga Tak Sadar, Sempat Gelar Pengajian di Atas Jasad Didi yang Dikubur Ijal
Sehingga dia tidak mungkin bikin masalah dengan orang lain dan ia tidak menyangka Didi jadi korban pembunuhan.
Editor: Hendra Gunawan
Hilman Kamaduddin/Tribun Jabar
Tim Inafis melakukan evakuasi jasad Didi Hartanto setelah ditemukan di bawah lantai dapur rumahnya.
Hanya saja kedua warga tersebut mendapat kabar dari warga lainnya bahwa sempat melihat korban beberapa hari sebelum kejadian, namun setelah itu tidak pernah bertemu lagi.
Kapolres Cimahi AKBP Aldi Subartono membenarkan, bahwa sehari-hari korban pembunuhan ini sehari-hari bekerja di BKIPM Bandung yang dibawah Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).
"Korban ini salah satu honorer di salah satu kementerian (BKIPM Bandung) yang bertugas di Kota Cimahi, dia tinggal sendirian, keluarganya di luar kota," kata Aldi. (Tribun Jabar)