Haji Isep Dadang: Gemar Bantu Orang Susah, Berpenghasilan Ratusan Juta dan Pernah Nikah 28 Kali
Haji Isep membantu pembangunan rumah Ato (51), warga Kampung Mekarjaya, Desa Cikangkung, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi.
Editor: Seno Tri Sulistiyono

Dokumen Haji Isep Dadang Sukmana.
Warga Sukabumi, Jawa Barat, Haji Isep Dadang Sukmana bersama kedua istrinya.
Haji Isep mengatakan, support dari kedua istrinya menambah ia semangat untuk selalu menebar kebaikan.
Kedua istrinya tidak pernah protes ketika Isep menghambur-hamburkan uang untuk menolong orang yang tidak mampu.
"Mereka selalu mendukung dalam saya berbuat kebaikan. Tidak pernah ada yang larang saya hambur-hamburkan uang untuk berbuat baik," jelasnya.
Ia juga menyantuni anak yatim setiap minggunya dan kerap mendatangi pesantren-pesantren untuk membawa bantuan kebutuhan di pesantren. (M RIZAL JALALUDIN/TribunJabar)
Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Sosok Haji Isep dari Jampangkulon Sukabumi, 28 Kali Menikah untuk Menolong Wanita yang Tersakiti
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.