Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Detik-detik Banjir Bandang Landa Kota Ternate, Berawal dari Gemuruh hingga Lumpur Masuk Rumah

Inilah cerita dari korban selamat dari bencana banjir bandng di Kelurahan Rua, Kota Ternate, Maluku Utara

Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Detik-detik Banjir Bandang Landa Kota Ternate, Berawal dari Gemuruh hingga Lumpur Masuk Rumah
TribunTernate.com/Randi Basri
Banjir bandang yang menerjang Kelurahan Rua, Kecamatan Pulau Ternate, Kota Ternate, Maluku Utara, Minggu (25/8/2024). 

Sementara itu, pihak terkait masih melakukan pencarian terhadap empat orang hilang.

Pencarian korban dilakukan oleh tim gabundan dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ternate, TNI/Polri dan SAR.

"Jumlah korban akan terus kami update,” kata Kapolsek Pulau Ternate, Ipda Iwan Mole, Senin.

Berikut daftar korban meninggal dunia:

1. Ila Abas (49)

2. Riyandi Rismon (26)

3. Rafka Rismon (10).

Berita Rekomendasi

4. Ramon Djais (41)

5. Tarisa Cahya Ramadhan (22)

6. Amir Taib (52)

7. Amina Hasan (30)

8. Dirga Amir (13)

9. Asifa Amir (11)

10. Dilan Amir (5)

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas