Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

10 Fenomena Langit 2022 Paling Dinanti: Puncak Hujan Meteor Quadrantid hingga Hujan Meteor Geminid

Fenomena langit yang akan terjadi pada tahun 2022, mulai dari puncak hujan meteor Quarantid hingga hujan meteor Geminid.

Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in 10 Fenomena Langit 2022 Paling Dinanti: Puncak Hujan Meteor Quadrantid hingga Hujan Meteor Geminid
Huffington Post
Fenomena langit yang akan terjadi pada tahun 2022, mulai dari puncak hujan meteor Quarantid hingga hujan meteor Geminid. 

Tanpa cahaya Bulan, fenomena ini dapat Anda nikmati tanpa bantuan.

Pastikan saja langit cerah dan bebas polusi cahaya serta medan padang bebas halangan.

2. Puncak pertemuan antara Mars dan Saturnus pada 5 April

Bangun sahur di awal Ramadan 1443 Hijriah pada 5 April mendatang, Anda dapat menyaksikan puncak konjungsi Mars dan Saturnus.

Hanya terpisah 19-20 menit busur (0,2°/0,3°), konjungsi tersebut muncul di arah Timur pukul 03.00 dini hari waktu setempat hingga 25 menit sebelum terbitnya Matahari.

Sementara Saturnus berada di magnitudo +0,83, magnitudo Saturnus bervariasi di +1,05 dan +0,99.

3. Pada 24—29 April, Saturnus, Mars, Venus, Jupiter, dan Bulan bertemu

Berita Rekomendasi

Pada 10 hari menjelang hari terakhir Ramadan 1443 Hijriah, Anda dapat menyaksikan fenomena pertemuan Saturnus, Mars, Venus, Jupiter, dan Bulan.

Konjungsi kuintet ini dapat disaksikan di arah Timur pada pukul 04.00 subuh waktu setempat (kecuali tanggal 29 yang baru terlihat 75 menit sebelum Matahari terbit).

Saat itu, Pussainsa LAPAN mencatat Bulan memasuki Sabit Akhir dengan iluminasi 3,7—45,3 persen.

Magnitudo Jupiter berkisar antara -2,11—2,09, Venus di -4,16—4,12, Mars di +0,44—+0,88, dan Saturnus antara +0,80—+0,81.

4. Puncak konjungsi Venus dan Jupiter bertepatan dengan Hari Buruh

Bertepatan dengan Hari Buruh, Anda juga dapat menyaksikan puncak konjungsi antara Venus dan Jupiter yang terpisah 14 menit busur (0,2°) saja.

Anda dapat menyaksikan fenomena ini pada pukul 03.30 subuh waktu setempat hingga 25 menit sebelum terbitnya Matahari.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas