Daftar Pemenang Piala Citra FFI 2018, 'Marlina Si Pembunuh dalam Empat Babak' Jadi Jawara
Berikut daftar lengkap pemenang ajang Piala Citra Festival Film Indonesia (FFI) 2018.
Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
Penata Musik Terbaik
Zeke Khaseli & Yudhi Arfani - Marlina Si Pembunuh dalam Empat Babak
Penata Suara Terbaik
Khikmawan Santosa & Yusuf A Patawari - Marlina Si Pembunuh dalam Empat Babak
Penyunting Gambar Terbaik
Kelvin Nugroho - Marlina Si Pembunuh dalam Empat Babak
Pengarah Artistik Terbaik
Frans XR Paat - Marlina Si Pembunuh dalam Empat Babak
Pemeran Utama Pria Terbaik
Gading Marten - Love for Sale
Penata Efek Visual Terbaik
Kaliek Wicaksono - Wiro Sableng: Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212
Penata Busana Terbaik
Adrianto Sinaga & Nadia Adharina - Wiro Sableng: Pendekar Kapak Mau Naga Geni 212
Penata Rias Terbaik
Jerry Oktavianus - Wiro Sableng: Pendekar Kapak Maut Naga Geni 212
Penulis Skenario Adaptasi Terbaik
Titien Wattimena - Aruna & Lidahnya
Pemeran Anak Terbaik
Ni Kadek Thaly Titi Kasih - Sekala Niskala
Pemeran Pendukung Pria Terbaik
Nicholas Saputra - Aruna & Lidahnya
Pencipta Lagu Tema Terbaik
Rayi Putra, Astono Andoko, Anindyo Baskoro - Kulari ke Pantai
Film Animasi Terbaik
Si Juki The Movie
Film Pendek Terbaik
Kado
Film Dokumenter Panjang Terbaik'Nyanyian Akar Rumput
Film Dokumenter Pendek Terbaik
Rising From Silence (*)
(Tribunnews.com/ Siti Nurjannah Wulandari)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.