Update Terbaru Kasus Ahmad Dhani, Kunjungan Fahri Hamzah di Rutan hingga Tanggapan Timses Jokowi
Update terbaru kasus Ahmad Dhani, kunjungan Fahri Hamzah ke LP Cipinang hingga tanggapan Ari Wibowo dan Timses Jokowi - Ma'ruf Amin.
Penulis: Lita Andari Susanti
Editor: Fathul Amanah
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Musisi Ahmad Dhani menjalani sidang dengan agenda pembacaan vonis di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Senin (28/1/2019). Majelis hakim PN Jakarta Selatan memvonis Ahmad Dhani dengan pidana penjara selama 1 tahun 6 bulan dan langsung dilakukan penahanan. TRIBUNNEWS/HERUDIN
"Pak Fadli kan punya partai yang ada fraksinya di DPR. Inisiatif dong, apakah mau kemudian untuk mengubah UU ITE atau mengubah sistem pengadilan, lakukan dong," ungkapnya
"Jadi jangan kemudian hanya ramai, itu jadi komoditas politik. Tidak mendapatkan apa-apa kita kalau segala sesuatu cuma diramaikan di medsos tapi dalma kerja-kerja konkretnya tidak pernah dilakukan," tambah Arsul. (*)
(Tribunnews.com/Lita Andari Susanti)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.