Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

BTS Comeback dengan Boy With Luv, Simak Makna dan Daftar Lagu Album Map of the Soul: Persona

BTS comeback, Boy With Luv telah rilis. Simak makna dan daftar lagu album Map of the Soul: Persona!

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
zoom-in BTS Comeback dengan Boy With Luv, Simak Makna dan Daftar Lagu Album Map of the Soul: Persona
Big Hit Entertainment
BTS comeback, Boy With Luv telah rilis. Simak makna dan daftar lagu album Map of the Soul: Persona. 

Lagu ini bercerita tentang hal-hal simpel soal ketertarikan dan jatuh cinta.

Baca: Paling Dinanti, BTS dan TXT Akhirnya akan Bertemu dalam Satu Acara, Catat Jadwalnya!

3. Mikrokosmos

Mikrokosmos adalah lagu yang menceritakan soal minat manusia pada dunia di sekitar individu.

4. Make It Right

Musisi terkenal Ed Sheeran berpartisipasi dalam pembuatan lagu Make It Right.

Lagu ini bisa membuat kalian merasakan proses mencintai dan penyembuhan terhadap seseorang yang pernah ada di samping kalian saat masa-masa sulit.

5. HOME

BERITA TERKAIT

HOME merupakan lagu yang bercerita tentang rumah, tempat yang akan selalu didatangi di saat sedih dan kesepian, tempat di mana para ARMY berada.

6. Jamais Vu

Lagu ini akan dinyanyikan oleh J-Hope, Jin, dan Jungkook.

7. Dionysus

Merupakan lagu bergenre hip hop, ARMY bisa mendengarkan vokal rock dari Jin di Dionysus.

Baca: Benda di Foto BTS Map of the Soul: PERSONA Versi 2 jadi Sorotan para ARMY, Teori Album Baru?

Di antara tujuh lagu tersebut, tiga lagu yang judulnya terdengar unik adalah Mikrokosmos, Jamais Vu, dan Dionysus.

Lantas, apa arti dari tiga judul lagu BTS tersebut?

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas