Momen Kehangatan Natal Diabadikan 5 Keluarga Seleb Ini
Ruben, Wenda serta putri kesayangannya, Thalia mengabadikan momen Natal dengan fotografer professional.
Editor: Anita K Wardhani
![Momen Kehangatan Natal Diabadikan 5 Keluarga Seleb Ini](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/natal-uben_20171225_100511.jpg)
Gading mengabadikan momen Natal bersama istri dan anaknya dalam sebuah photobooth. Tampak seorang berpakaian Santa duduk disebelah Gempi.
Begitu imut ya Moms keluarga ini!
4. Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie
![Glenn dan keluarga](http://asset-a.grid.id/crop/0x0:0x0/700x0/photo/2017/12/25/1171533831.jpg)
Keluarga ini menjadikan hiasan Kristal sebagai properti sesi foto perayaan Natal-nya. Unik dan keren ya, Moms tema yang mereka pilih!
Mommy dan Natusha mengenakan gaun berwarna abu-abu, sedangkan Daddy mengenakan setelan jas berwarna biru.
Tampak Chelsea, Glenn, dan Natusha begitu tertawa bahagia di foto tersebut.
5. Melaney Ricardo dan Tyson James Lynch
![Melaney dan keluarga](http://asset-a.grid.id/crop/0x0:0x0/700x0/photo/2017/12/25/1270769248.jpg)
Keluarga ini kompak mengenakan baju berwarna merah cerah, lengkap dengan topi serta bando aksesoris natal.
Tampak keceriaan dan kehangatan terpancar dari keluarga ini.
Itulah dia Moms 5 potret kehangatan perayaan para selebriti tanah air. Selamat Hari Natal. (*)
(Kirana Riyantika / Nakita.id)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.