Hotman Paris Dikenal Kaya Raya, Terkuak Hadiah Mewah yang Sering Diperoleh Asprinya, Dapat Apa Aja?
Aspri Hotman Paris ternyata sering mendapatkan hadiah istimewa dari bosnya selama bekerja, inilah fasilitas yang sering didapatkan Benny!
Editor: Januar Adi Sagita
Aspri Hotman Paris ternyata sering mendapatkan hadiah istimewa dari bosnya selama bekerja, inilah fasilitas yang sering didapatkan Benny!
TRIBUNNEWS.COM - Hotman Paris dikenal sebagai pengacara yang memiliki kekayaan yang tinggi.
Pengacara satu ini disebut pengacara sukses yang kepopulerannya juga tak diragukan.
Di media sosial, Hotman Paris juga cukup eksis sehingga hampir seluruh kalangan masyarakat mengenalnya.
Baru-baru ini, Hotman Paris diundang ke dalam acara bertajuk 'Inspirasi' di channel YouTube Raffi Ahmad bernama "Rans Entertainment".
Dalam acara tersebut, Raffi Ahmad banyak mengulik seputar kehidupan sang pengacara.
Mulai dari kekayaannya, kehidupan pekerjaannya sebagai pengacara hingga soal keluarga dan asprinya.
Hotman Paris memang dikenal memiliki aspri cantik bernama Nurbaeny Janah atau Benny yang telah menemaninya sepanjang karir.
Dalam video yang diunggah Raffi Ahmad Jumat (25/1/2019) itu terungkap sosok Benny aspri Hotman Paris yang beberapa waktu ini jadi ikut populer.
Asisten pribadi Hotman Paris itu awalnya menjadi sekertaris khusus Hotman Paris.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.