Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Ditanya Atta Halilintar, Sule Mengaku Dapat Gaji Lebih Besar dari Andre Taulany

Ngevlong Bareng Atta Halilintar, Sule Beberkan Gajinya Lebih Besar dari Gaji Andre Taulany

Penulis: Grid Network
zoom-in Ditanya Atta Halilintar, Sule Mengaku Dapat Gaji Lebih Besar dari Andre Taulany
Instagram @attahalilintar
Atta Halilintar dan Sule 

TRIBUNNEWS.COM - Saat ngevlog bareng Atta Halilintar, Sula membeberkan perbandingan gajinya dengan gaji Andre Taulany.

Berawal dari pertanyaan yang dirangkum Atta Halilintar dari para penggemarnya, Sule membeberkan besaran gajinya dibandingkan gaji Andre Taulany.

Lalu, seperti apa penuturan Sule tentang gajinya dan gaji Andre Taulany saat ngevlog bareng Atta Halilintar?

Mengutip dari Chanel Youtube Atta Halilintar yang dipublikasikan pada 29 Januari 2019, yuk simak rangkuman lengkapnya.

Atta Halilintar mengutip pertanyaan dari salah seorang penggemarnya.

Pertanyaanya adalah "gaji perbulan berapa kang Sule?"

Mendengar pertanyaan ini, Sule terlihat sedikit gugup sambil berkata, "masa harus disebutin?"

Berita Rekomendasi

Atta menjawab "Orang mah mau langsung tahu om ini pertanyaan seluruh rakyat Indonesia".

Baca selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas